Psikologi warna jenis dan artinya
Nama : Ganjar Nugraha Kelas : XI dkv 1. Merah Menurut Canva, warna merah dalam psikologi warna melambangkan keberanian, kekuatan, dan kegembiraan. Warna ini juga mampu mendorong gairah dan energi bagi manusia untuk melakukan suatu tindakan. Warna merah sendiri bisa mengartikan kehidupan. Pasalnya, warna tersebut identik dengan darah manusia. 2. Biru Dalam dunia bisnis dan branding, warna biru kerap dikaitkan dengan profesionalisme dan kepercayaan. Warna ini juga melambangkan keharmonisan, ketenangan, serta kedamaian bagi kondisi psikis manusia. Meskipun demikian, warna biru cerah bisa menimbulkan perasaan sedih atau kesunyian. 3. Kuning Menurut Smashing Magazine, warna kuning memiliki arti yang cukup bahagia. Pasalnya, ia menimbulkan kesan kehangatan, optimisme, semangat, ceria, dan rasa antusias. Warna kuning sendiri biasanya digunakan oleh orang yang sering memperoleh perhatian dan tampil di muka publik. Warna ini juga mampu merangsang aktivitas otak dan mental serta memiliki aura