Nama : Ganjar Nugraha Kelas : XI dkv 1. Titik Titik merupakan elemen nirmana yang paling dasar. Titik menandakan posisi, tidak mempunyai panjang, dan tidak memakan ruang. Melalui ide atau gagasan kreatif, titik bisa melahirkan garis, bentuk atau bidang. 2. Garis Garis adalah sekumpulan titik yang terhubung dan berbeda (warna) dari latar belakang yang menampilkannya. Garis mempunyai panjang, posisi, arah, tetapi tidak memiliki lebar. 3. Bidang Bidang adalah medan yang dihasilkan serta dibatasi oleh garis. Bidang mempunyai posisi, luas, arah, panjang dan lebar, tetapi tidak memiliki dimensi. Bidang dapat berbentuk geometris, organis, bersudut, tak teratur, dan bulat. 4. Warna Warna adalah kesan yang diperoleh mata dari cahaya yang dipantulkan oleh benda-benda yang dikenainya. Suatu benda dapat berwarna biru karena sifat pigmennya memantulkan warna biru dan menyerap warna lain. Jika benda berwarna hitam, sifat pigmen tersebut telah menyerap semua warna. Sebaliknya, sifat pigmen be
Komentar
Posting Komentar